Buku ini ditulis dengan tujuan untuk memberikan gambaran serta informasi yang belum termuat di dalam buku sebelumnya. Dengan harapan agar wawasan budaya para pembaca semakin bertambah luas dan selanjutnya bisa diwariskan ke generasi-generasi berikutnya.
Penulis juga berharap kiranya buku ini bisa menjadi salah satu sarana sebagai pengenalan adat istiadat dan budaya yang berkembang di tengah masyarakat. Oleh sebab itu, seluruh kritik dan saran yang membangun akan diterima dengan senang hati demi memperbaiki jika ada kesalahan penulisan atau susunan kata yang kurang tepat.
Detail :
JUDUL : Tempuutn Teuyatn Batuq Berooh Besiq (Asal Usul Kayu Ulin, Batu dan Besi)